LAYANAN KESULITAN BELAJAR DI RUMAH MI SULAMUL ULUM

Penulis

  • Euis Kusumarini Universitas Widya Gama Mahakan Samarinda

Abstrak

Berakhirnya masa pandemic membuat dunia Pendidikan memutar Haluan dari proses kegiatan tatap muka menjadi pembelajaran secara online dan sekarang merubah menjadi semula. Disaat seperti ini selama hamper dua tahun pandemic melanda Indonesia dan dunia sehingga merubah pola belajar peserta didik. Saat ini sangat Kesulitan belajar bagi peserta didik dan dibutuhkannya Kerjasama untuk mengatasi kesulitan belajar siswa. Guru sejenak untuk dapat memberikan bantuan tambahan untuk dalam ilmu pengetahuan kepada siswa dan cukup membantu memotivasi belajar siswa dengan kelanjutan dalam ketuntasan belajar pada ke tingkat selanjutnya. Hasil dari kegiatan Layanan Kesulitan Belajar Dirumah MI Sulamul Ulum Kelas Rendah Sungai Kunjang Samarinda Tahun Gasal Pembelajaran 2022 akhirnya juga cukup baik dalam memberi kebermanfaatan positif bagi semua pihakĀ  orang tua/wali, sekolah juga peserta didik.

Diterbitkan

2022-06-30

Terbitan

Bagian

Articles