SOSIALISASI PENYEBAB KELELAHAN KERJA PADA KARYAWAN PENCUCIAN KENDARAAN BERMOTOR DI WILAYAH SAMARINDA UTARA

Penulis

  • Ilham Rahmatullah a:1:{s:5:"en_US";s:30:"Universitas Widya Gama Mahakam";}

DOI:

https://doi.org/10.24903/jpkpm.v2i1.1078

Kata Kunci:

sosialisasi, kelelahan kerja, karyawan pencucian

Abstrak

Kelelalahn merupakan masalah yang harus mendapatkan perhatian pada semua jenis pekerjaan, baik disektor formal maupun sector informal. Kelelahan kerja merupakan masalah penting yang perlu ditanggulangi dengan baik sebab dapat penurunan produktivitas dan kapasitas kerja serta kemampuan kesehatan dan kemampuan kesehatan dan kemampuan bertahan tubuh yang menyebabkan kecelakaan kerja. Kelelahan kerja juga merupakan penyebab utamaterjadinya kecelakaan kerja dan berpengaruh terhadap produktivitas kerja.

Diterbitkan

2022-09-08

Terbitan

Bagian

Articles