PENGARUH FASILITAS BELAJAR TERHADAP MOTIVASI BELAJAR SISWA KELAS V DI SDN 001 SAMARINDA UTARA

Authors

  • Ratna Khairunisa Widya Gama Mahakam Samarinda University

DOI:

https://doi.org/10.24903/pm.v4i2.404

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh fasilitas belajar terhadap motivasi belajar siswa kelas V di SDN 001 Samarinda Utara Tahun Pembelajaran 2018/2019. Penelitian ini dilaksanakan pada tanggal 20 Maret – 02 April 2019. Penelitian ini dilakukan di SDN 001 Samarinda Utara. Sampel dalam penelitian ini adalah siswa dan siswi kelas V-A dan V-B SDN 001 Samarinda Utara. Penelitian ini menggunakan teknik pengumpulan data dengan angket dan dokumentasi. Teknik analisis data menggunakan analisis regresi linier sederhana.

Hasil dari penelitian ini menunjukkan bahwa: (1) terdapat pengaruh fasilitas belajar terhadap motivasi belajar siswa kelas V di SDN 001 Samarinda Utara, hal ini dibuktikan dengan ditolaknya H0 dan diterimanya Ha yang diajukan karena nilai rhitung > rtabel yaitu 0.325 > 0.268 pada taraf signifikansi 5% dengan jumlah responden (N) sebanyak 54. (2) berdasarkan nilai R Square yang diperoleh, maka besarnya pengaruh fasilitas belajar terhadap motivasi belajar siswa kelas V di SDN 001 Samarinda Utara yaitu sebesar 0,106 atau 10,6%.

References

Arikunto, S. (2013). Prosedur Penelitian Suatu Pendekatan Praktik. Jakarta: PT Rineka Cipta.

Arsyad, A. (2013). Media Pembelajaran. Jakarta: PT Raja Grafindo Persada.

Barnawi, & Arifin, M. (2017). Sistem Penjamin Mutu Pendidikan Teori & Praktik. Yogyakarta: Az-Ruzz Media.

Dalyono, M. (2001). Psikologi Pendidikan. Jakarta: Rineka Cipta.

Daryanto, & Farid, M. (2013). Konsep Dasar Manajeman Pendidikan di Sekolah. (T. Marjuki, Ed.). Yogyakarta: Gava Media.

Djamarah, S. B. (2011). Psikologi Belajar. Jakarta: PT. Rineka Cipta.

Hamalik, O. (2011). Proses Belajar Mengajar. Jakarta: PT Bumi Aksara.

Hasan, I. (2010). Analisis Data Penelitian dengan Statistik. Jakarta: PT Bumi Aksara.

Kompri. (2016). Motivasi Pembelajaran Perspektif Guru dan Siswa. Bandung: PT Remaja Rosdakarya.

Mardianto. (2012). Psikologi Pendidikan Landasan Bagi Pengembangan Strategi Pembelajaran. Medan: Perdana Publishing.

Margono, S. (2004). Metodologi Penelitian Pendidikan. Jakarta: PT Rineka Cipta.

Matin, & Fuad, N. (2016). Manajemen sarana dan Prasarana Pendidikan Konsep dan Aplikasinya. Jakarta: PT RajaGrafindo Persada.

Mulyasa, E. (2014). Manajeman Berbasis Sekolah Konsep, Strategi, dan Implementasi. Bandung: PT Remaja Rosdakarya.

Mustari, M. (2015). Manajemen Pendidikan. Jakarta: PT RajaGrafindo Persada.

Priyanto, D. (2014). SPSS 22 Pengolah Data Terpraktis. Yogyakarta: Andi Offset.

Purwanto. (2015). Metodologi Penelitian Kuantitatif untuk Psikologi dan Pendidikan. Yogyakarta: Pustaka Pelajar.

Rahyubi, H. (2012). Teori-Teori Belajar dan Aplikasi Pembelajaran Motorik Deskripsi dan Tinjauan Kritis. Bandung: Nusa Media.

Sanjaya, W. (2009). Strategi Pembelajaran Berorientasi Standar Proses Pendidikan. Jakarta: Kencana Prenada Media.

Sardiman, A. (2018). Interaksi dan Motivasi Belajar Mengajar. Depok: PT RajaGrafindo Persada.

Siregar, S. (2017). Metode Penelitian Kuantitatif. Jakarta: Kencana.

Slameto. (2010). Belajar dan Faktor-Faktor yang Mempengaruhinya. Jakarta: PT Rineka Cipta.

Sopiatun, P. (2010). Manajemen Belajar Berbasis Kepuasan Siswa. Jakarta: Ghalia Indonesia.

Sudarmanto, R. G. (2005). Analisis Regresi Linear Ganda dengan SPSS. Yogyakarta: Graha Ilmu.

Sugiyono. (2015). Metode Penelitian Pendidikan Pendekatan Kuantitatif, Kualitatif dan R&D. Bandung: Alfabeta.

Sugiyono. (2016). Statistika untuk Penelitian. Bandung: Alfabeta.

Sujarweni, W. (2014). Metodologi Penelitian Lengkap, Praktis dan Mudah Dipahami. Yogyakarta: PT Pustaka Baru.

Arikunto, S. (2013). Prosedur Penelitian Suatu Pendekatan Praktik. Jakarta: PT Rineka Cipta.

Arsyad, A. (2013). Media Pembelajaran. Jakarta: PT Raja Grafindo Persada.

Barnawi, & Arifin, M. (2017). Sistem Penjamin Mutu Pendidikan Teori & Praktik. Yogyakarta: Az-Ruzz Media.

Dalyono, M. (2001). Psikologi Pendidikan. Jakarta: Rineka Cipta.

Daryanto, & Farid, M. (2013). Konsep Dasar Manajeman Pendidikan di Sekolah. (T. Marjuki, Ed.). Yogyakarta: Gava Media.

Djamarah, S. B. (2011). Psikologi Belajar. Jakarta: PT. Rineka Cipta.

Hamalik, O. (2011). Proses Belajar Mengajar. Jakarta: PT Bumi Aksara.

Hasan, I. (2010). Analisis Data Penelitian dengan Statistik. Jakarta: PT Bumi Aksara.

Kompri. (2016). Motivasi Pembelajaran Perspektif Guru dan Siswa. Bandung: PT Remaja Rosdakarya.

Mardianto. (2012). Psikologi Pendidikan Landasan Bagi Pengembangan Strategi Pembelajaran. Medan: Perdana Publishing.

Margono, S. (2004). Metodologi Penelitian Pendidikan. Jakarta: PT Rineka Cipta.

Matin, & Fuad, N. (2016). Manajemen sarana dan Prasarana Pendidikan Konsep dan Aplikasinya. Jakarta: PT RajaGrafindo Persada.

Mulyasa, E. (2014). Manajeman Berbasis Sekolah Konsep, Strategi, dan Implementasi. Bandung: PT Remaja Rosdakarya.

Mustari, M. (2015). Manajemen Pendidikan. Jakarta: PT RajaGrafindo Persada.

Priyanto, D. (2014). SPSS 22 Pengolah Data Terpraktis. Yogyakarta: Andi Offset.

Purwanto. (2015). Metodologi Penelitian Kuantitatif untuk Psikologi dan Pendidikan. Yogyakarta: Pustaka Pelajar.

Rahyubi, H. (2012). Teori-Teori Belajar dan Aplikasi Pembelajaran Motorik Deskripsi dan Tinjauan Kritis. Bandung: Nusa Media.

Sanjaya, W. (2009). Strategi Pembelajaran Berorientasi Standar Proses Pendidikan. Jakarta: Kencana Prenada Media.

Sardiman, A. (2018). Interaksi dan Motivasi Belajar Mengajar. Depok: PT RajaGrafindo Persada.

Siregar, S. (2017). Metode Penelitian Kuantitatif. Jakarta: Kencana.

Slameto. (2010). Belajar dan Faktor-Faktor yang Mempengaruhinya. Jakarta: PT Rineka Cipta.

Sopiatun, P. (2010). Manajemen Belajar Berbasis Kepuasan Siswa. Jakarta: Ghalia Indonesia.

Sudarmanto, R. G. (2005). Analisis Regresi Linear Ganda dengan SPSS. Yogyakarta: Graha Ilmu.

Sugiyono. (2015). Metode Penelitian Pendidikan Pendekatan Kuantitatif, Kualitatif dan R&D. Bandung: Alfabeta.

Sujarweni, W. (2014). Metodologi Penelitian Lengkap, Praktis dan Mudah Dipahami. Yogyakarta: PT Pustaka Baru.

Wahyuningrum, K. (2015). Pangaruh Fasilitas Belajar di Sekolah terhadap Motivasi Belajar Siswa Kelas V Sekolah Dasar Dabin IV Kecamatan Pituruh Kabupaten Purworejo. Skripsi. FIP. Universitas Negeri Semarang.

Wicaksono, P. (2012). Pengaruh Fasilitas Belajar, Motivasi Belajar dan Minat Belajar terhadap Prestasi Belajar Siswa Kelas X SMK Muhammadiyah Prambanan. Skripsi. Fakultas Teknik. Universitas Negeri Yogyakarta

Winansih, V. (2009). Psikologi Pendidikan. Medan: La Tansa Pers.

Downloads

Published

2020-05-22

How to Cite

Khairunisa, R. (2020). PENGARUH FASILITAS BELAJAR TERHADAP MOTIVASI BELAJAR SISWA KELAS V DI SDN 001 SAMARINDA UTARA. Pendas Mahakam : Jurnal Pendidikan Dan Pembelajaran Sekolah Dasar, 4(2), 146–151. https://doi.org/10.24903/pm.v4i2.404

Issue

Section

Articles